Evaluasi Penerapan dan Pendokumentasian Standar Asuhan Keperawatan Berdasarkan Buku SDKI, SIKI dan SLKI di RSUD Piru Maluku

Authors

  • Hasna Tunny STIKes Maluku Husada
  • Windarti Rumaolat STIKes Maluku Husada

DOI:

https://doi.org/10.57214/pengabmas.v4i3.220

Keywords:

Pendokumentasian Asuhan Keperawatan, SDKI, SIKI, SLKI

Abstract

Abstrak

Dalam melaksanakan pelayanan atau asuhan keperawatan, khususnya di Indonesia, perawat harus mendokumentasikan asuhan keperawatan sesuai standar profesi yang ditetapkan oleh organisasi profesi. Kebijakan terkait penggunaan standar dokumentasi keperawatan tertuang dalam Keputusan Menteri Kesehatan (KMK) RI Nomor HK.01.07/MENKES/425/2020 tentang standar profesi perawat, penyusunan diagnosis keperawatan ditulis atau disusun berdasarkan SDKI, SIKI dan SLKI. Menggunakan metode ceramah (sosialisasi), diskusi dan studi dokumentasi standar asuhan keperawatan berdasarkan referensi SDKI, SIKI dan SLKI. Kegiatan pengabdian masyarakat ini berlangsung selama 1 minggu. Hasilnya terjadi perubahan format pendokumentasuan nursing care planning (NCP), pendokumentasian mengalami peningkatan di ruang bedah mengalami peningkatan 23% dan ruang internal peningkatan sebesar 26,95% setelah penerapan standar asuhan keperatan berdasarkan panduan yang di susun dengan referensi SDKI, SIKI dan SLKI.

 

 

References

Agustina, A. M., Pranatha, A., & Puspanegara, A. (2021). Faktor-faktor yang berhubungan dengan pelaksanaan asuhan keperawatan berbasis SDKI, SLKI dan SIKI di RS KMC Kabupaten Kuningan tahun 2021. Jurnal Ilmu Kesehatan, 12(02), 149–159. https://media.neliti.com/media/publications/465387-none-91c5ab82.pdf

Awaliyani, V. A., Pranatha, A., & Wulan, N. (2021). Pengaruh Penggunaan Buku Sdki, Slki Dan Siki Terhadap Peningkatan Pengetahuan Perawat Dalam Membuat Dokumentasi Keperawatan Berbasis Sdki, Slki Dan Siki Di Rumah Sakit Kmc Kuningan Tahun 2021. Journal of Nursing Practice and Education, 2(1), 22–32. https://doi.org/10.34305/jnpe.v2i1.334

Jaya, K., Mien, Rasmiati, K., & Suramadhan. (2019). Gambaran pendokumentasian asuhan keperawatan di ruang rawat inap rsud buton utara. Jurnal Keperawatan, 02(03), 27–36.

Jumari, Solehudin, & Gunardi, S. (2021). Resosialisasi Dokumentasi Asuhan Keperawatan dalam Usaha Peningkatan Pengetahuan Perawat Pelaksana di Ruang R RS X Jakarta. Journal of Management Nursing, 1(01), 1–9. https://doi.org/10.53801/jmn.v1i01.11

Kartini, M., & Eka Ratnawati. (2022). Efektivitas pelatihan dokumentasi keperawatan terhadap pengetahuan perawat mengenai SDKI, SLKI dan SLKI. Jurnal Kesehatan, 11(1), 47–51. https://doi.org/10.46815/jk.v11i1.78

Manuhutu, F., Novita, R. V. T., & Supardi, S. (2020). Pendokumentasian asuhan keperawatan oleh perawat pelaksana Setelah Dilakukan Pelatihan Supervisi Kepala Ruang Di Rumah Sakit X , Kota Ambon. JUIPERDO Jurnal Ilmiah Perawat Manado, 08(01), 171–191. https://doi.org/10.47718/jpd.v8i01.1150

Purnamasari, I. (2022). Pendampingan penyususnan panduan asuhan keperawatan (PAK) berbasis SDKI, SLKI da SIKI di RSUD KRT Setjonegoro Wonosobo. Jurnal PPeduli Masyarakat, 4(4), 207–212. http://jurnal.globalhealthsciencegroup.com/index.php/JPM

Saraswasta, I. W. G., Hariyati, R. T. S., & Fatmawati, U. (2020). Pelaksanaan Dokumentasi Asuhan Keperawatan Di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit X Jakarta: Pilot Study. Dunia Keperawatan: Jurnal Keperawatan Dan Kesehatan, 8(2), 199. https://doi.org/10.20527/dk.v8i2.8024

Sudaryati, Afriani, T., Hariyati, R. T., Herawati, R., & Yunita. (2022). Duskusi refleksi kasus (DRK) efektif meningkatkan kemampuan perawat dalam melakukan dokumentasi keperawatan sesuai standar SDKI, SLKI dan SIKI. Jurnal Keperawatan Silampari, 5(2), 823–830. https://journal.ipm2kpe.or.id/index.php/JKS/article/view/3461

Sukesi, N., & Wahyuningsih. (2022). Pelatihan penerapan buku SDKI, SIKI dan SLKI pada perawat di Charlie Hospital. Jurnal Implementasi Pengabdian Masyarakat Kesehatan (JIPMK), 4(1), 6–10. http://jipmk.uwhs.ac.id/index.php/jpm/article/view/62/pdf_1

Talahatu, O. (2022). Diseminasi Penerapan SDKI , SLKI dan SIKI di Rumah Sakit Umum Daerah Kota Masohi. Karya Kesehatan Siwalima, 1(2), 48–54. https://ojs.ukim.ac.id/index.php/KKS

Tasew, H., Mariye, T., & Teklay, G. (2019). Nursing documentation practice and associated factors among nurses in public hospitals, Tigray, Ethiopia. BMC Research Notes, 12(1), 1–6. https://doi.org/10.1186/s13104-019-4661-x

Vivin, A. S., Rahman, L. A., & Nur, Y. S. (2022). i penyususnan panduan asuhan keperawatan di Unit Hematologi Ongkologi. Jurnal Keperawatan Silampari, 2(8.5.2017), 2003–2005. https://doi.org/https://doi.org/10.31539/jks.v5i2.3759

Downloads

Published

2023-02-27

How to Cite

Hasna Tunny, & Windarti Rumaolat. (2023). Evaluasi Penerapan dan Pendokumentasian Standar Asuhan Keperawatan Berdasarkan Buku SDKI, SIKI dan SLKI di RSUD Piru Maluku. Jurnal Pengabdian Masyarakat Nusantara, 4(3), 128–136. https://doi.org/10.57214/pengabmas.v4i3.220